Rabu, 27 Maret 2013

Open Source di Windows



OpenOffice.org

Pengguna windows tidak asing lagi dengan paket office dari microsoft, yaitu microsoft office yang didalamnya terdapat aplikasi word, excel, powerpoint dll. Harga paket office dari microsoft tentu tidak murah. Adakah alternatif untuk MS office?? Tentu seja ada, yang paling menonjol kemamp[uanya adalah openoffice.org. openoffice.org merupakan paket office yang kaya fitur, didalamnya terdapat aplikasi word processor, spreadsheet, web page editor, presentation dan draw.        
                           
Yang menarik dari openoffice.org adalah fitur untuk export PDF dan Flash dengan cukup sekali klik. Pengolah kata yang bernama writer merupakan saingan MS word yang digunakan untuk mengetik dokumen

Jumat, 15 Maret 2013

Macam-macam Operasi Sistem

WINDOWS

         Microsoft Windows adalah sistem operasi computer berbasiskan GUI yang paling banyak digunakan oleh user didunia. Awal mula munculnya Windows yaitu dari QDOS (Quick and Dirty Operating System) yang ditulis oleh TIM Paterson dari Seattle Computer pada tahun 1980. Kemudian Bill Gates dari Microsoft membeli lisensi QDOS dan pada tahun 1981 diganti nama menjadi MS-DOS. Dan sekarang perkembangan windows mengalami perubahan yang signifikan dari awal mula munculnya windows. Adapun keunggulan dan kelemahannya adalah sebagai berikut: